dibawah ini adalah sifat dari campuran kecuali

dibawah ini adalah sifat dari campuran kecuali

A.terbentuk melalui reaksi kimia

B.perbandingan massa zat penyusunnya tidak tetap

C.zat komponen penyusunnya masih tampak

D.tersusun atas beberapa unsur atau beberapa senyawa

jawaban

Di bawah ini adalah sifat dari campuran, kecuali terbentuk melalui reaksi kimia

Pembahasan

Ilmu kimia adalah ilmu pengetahuan alam yang mempelajari berbagai hal tentang materi, salah satu contohnya adalah struktur materi, sifat materi, wujud materi, perubahan materi, penggolongan materi, susunan materi dan energi yang menyertai perubahan perubahan tersebut.

 

Penggolongan materi

 

Campuran

 

Penggolongan materi

1. Zat tunggal

a. Unsur

b. Senyawa

2. Campuran

=================================

Campuran

Apabila terdapat 2 zat atau lebih yang berbeda bergabung (bercampur) tetapi masih memiliki sifat masing – masing zat asal disebut campuran.  Sifat – sifat dari campuran adalah

Baca juga  karakteristik pulau jawa menurut topografi dan geologinya

1. Gabungan dua jenis zat atau lebih

Umum nya campuran minimal gabungan dari 2 jenis zat misalkan larutan gula adalah campuran 2 zat yaitu air dan gula. Tetapi ada juga yang lebih dari 2 zat misalkan adonan kue adalah campuran dari tepung, margarin, gula, air dan lain – lain.

===> Opsi D sifat campuran

.

2. Tidak menghasilkan zat baru

Ketika 2 zat atau lebih dicampurkan masing memiliki sifat – sifat aslinya. Misalkan larutan gula, masih memiliki sifat asli gula sehingga air tetap terasa manis.

===> Opsi C sifat campuran

.

3. Campuran dapat terbentuk tanpa reaksi kimia

Campuran yang terbentuk antara 2 zat atau lebih tidak melalui reaksi kimia tetapi hanya melalui pencampuran biasa (fisik).

Baca juga  Tekanan dalam zat cair yang disebabkan oleh zat cair itu sendiri disebut …..

===> Opsi A bukan sifat campuran

.

4. Perbandingan massa zat penyusunnya tidak tetap

Perbandingan 2 zat atau lebih yang dicampurkan memiliki perbandingan massa zat penyusunnya tidak tetap.

===> Opsi B sifat campuran

Yang bukan sifat campuran = terbentuk melalui reaksi kimia

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top