posisi tangan yang benar saat melakukan posisi awal gerakan pencak silat adalah

posisi tangan yang benar saat melakukan posisi awal gerakan pencak silat adalah

A. Menyilang di depan dada
B. Lurus ke samping
C. Lurus ke depan
D. Sikap rileks

jawaban

A.menyilang di depan dada

Pencak silat adalah merupakan metode bela diri yang diciptakan untuk mempertahankan diri dari bahaya yang dapat mengancam keselamatan dan kelangsungan hidup dan merupakan seni beladiri tradisional yang berasal asli dari Nusantara, serta merupakan bagian dari kebudayaan bangsa Indonesia berkembang sejalan dengan sejarah masyarakat Indonesia.

Pencak Silat merupakan ilmu seni bela diri yang berasal dari Indonesia yang merupakan hasil kbudayaan Indonesia sejak lama bertujuan sebagai pertahanan diri dalam lingkungan.

Baca juga  Sandal bakiak merupakan kerajinan berbasis media campuran dengan bahan?

___________________

Pembahasan :

 

Pencak Silat

merupakan ilmu seni bela diri yang berasal dari Indonesia yang merupakan hasil kbudayaan Indonesia sejak lama bertujuan sebagai pertahanan diri dalam lingkungan. Dengab organisasi bernama IPSI (Ikatan Pencak Silat Indonesia).

 

Teknik Pencak Silat

 

Sikap Hormat

  • Sikap hormat atau sikap tegak yang digunakan untuk menghormati musuh maupun kawan. Posisi sikap hormat adalah badan tegap dengan kaki yang rapat serta tangan berada di depan lalu dengan posisi dada terbuka dan jari-jari tangan serta pandangan menghadap ke arah atas.

 

5 Sikap Tegak

  • Sikap Tegak 4
  • Sikap Tegak 3
  • Sikap Tegak 2
  • Sikap Tegak 1
  • Sikap Duduk

 

4 Sikap duduk

  • Sikap sila
  • Sikap duduk
  • Sikap simpuh
  • Sikap sempok atau dempok
Baca juga  (SBDP) Tari Payung berasal dari daerah?

 

Sikap Pasang

Sikap pasang yaitu sikap awal yang betujuan untuk melakukan serangan dan pembelaan. 4 sikap pasang, yaitu :

  • Sikap pasang satu
  • Sikap pasang dua.
  • Sikap pasang tiga.
  • Sikap pasang empat.

 

Kuda-Kuda Pencak Silat

  • Posisi tumpuan untuk melakukan sikap pasang. Posisi kaki layaknya seperti orang yang sedang menunggang kuda. 5 bentuk kuda-kuda, yaitu :
  • Posisi Kuda-Kuda Tengah.
  • Posisi Kuda-Kuda Samping.
  • Posisi Kuda-Kuda Depan.
  • Posisi Kuda-Kuda Belakang.
  • Posisi Kuda-Kuda Silang.

 

Pembentukan Gerakan

  • Merupakan dasar untuk mewujudkan pembelaan ataupun serangan kepada lawan. Diliputi oleh beberapa unsur, diantaranya sebagai berikut :

 

Pembentukan Arah

8 Penjuru mata angin merupakan sikap maupun pola langkah silat dalam satu titik tumpu yang berada di tengah.

  1. Arah kebelakang.
  2. Arah serong kiri belakangm
  3. Arah samping kiri.
  4. Arah serong kiri depan.
  5. Arah depan.
  6. Arah serong kanan depan.
  7. Arah samping kanan.
  8. Arah serong kanan belakang.
Baca juga  Pada mulanya ondel-ondel diciptakan sebagai?

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top