pengecualian teknik memegang raket dalam permainan bulutangkis adalah

pengecualian teknik memegang raket dalam permainan bulutangkis adalah

jawaban

Teknik dasar memegang raket dalam bulutangkis adalah :  

  1. Forehand Grip.
  2. Backhand Grip.
  3. American Grip, dan
  4. Combination Grip.

 

Pembahasan

Dalam bermain Bulu Tangkis, diperlukan penguasaan teknik-teknik dasar, salah satunya adalah teknik Grip atau teknik dalam memegang raket. Cara memegang raket pun ada 4 jenis, diantaranya ada teknik Forehand Grip, Backhand Grip, American Grip, dan Combination Grip. Berikut penjelasannya :

  1. Forehand Grip adalah cara memegang raket secara miring, kemudian raket dipegang menggunakan tangan (seperti orang bersalaman) dimana ibu jari dan jari telunjuk membentuk huruf V. Dalam teknik ini posisi pegangan tidak boleh berubah.
  2. Backhand Grip adalah cara memegang raket ini hampir sama dengan teknik Forehand Grip, yang membedakan hanya posisi raket yang seperempat diputar lebih masuk ke dalam.
  3. American Grip adalah cara memegang raket dimana posisi ibu jari melingkar dan menyentuh jari telunjuk. Teknik ini sangat cocok untuk Smash.
  4. Combination Grip adalah cara memegang raket menggunakan kombinasi teknik Forehand, Backhand, dan American Grip menyesuaikan keadaan dan kondisi shuttlecock.
Baca juga  arah gerak bola yang benar hasil teknik dasar servis pendek backhand bulutangkis adalah

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top