Pada saat melakukan jalan cepat gerakan lengan harus seirama dengan

Pada saat melakukan jalan cepat gerakan lengan harus seirama dengan

a. langkah kaki
b. panjang langkah
c. kecondongan badan
d. gerak ke depan

Jawaban:

Jadi, saat melakukan jalan cepat gerakan lengan harus seirama dengan A. Langkah kaki. Hal ini sesuai dengan teknik dasar jalan cepat yaitu pada sikap/posisi badan yang harus condong kedepan dengan kedua lengan siku membentuk sudut 90° tidak kurang atau lebih.

Penjelasan:

Pembahasan

Jalan Cepat (Racewalking)

Jalan cepat atau racewalking dalah cabang olah raga atletik yang mana pemain atau pesertanya bergerak maju dengan cara badan condong kedepan kemudian melangkah cepat pada permukaan tanah tanpa putus-putus, dimana bagian kaki yang lebih dulu menyentuh permukaan tanah adalah tumit setelah itu ujung jari kaki.

Baca juga  Ketika melakukan tolak peluru, fungsi tangan kiri yang tidak memegang peluru yaitu untuk?

 

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top