cara membantu yang aman untuk memudahkan guling ke belakang adalah

cara membantu yang aman untuk memudahkan guling ke belakang adalah

jawaban

mengunakan matras dan diawasi oleh orang dewasa

roll belakang adalah gaya yang dimana posisi badan berguling ke arah belakang badan melalui bagian belakang badan mulai dari panggul bagian belakang,pinggang, punggung, dan tengkuk.

Guling belakang adalah gerakan berguling ke belakang dengan menggunakan tubuh bagian belakang mulai dari panggul, pinggul, punggung, hingga tengkuk.

Pembahasan

Guling belakang adalah gerakan berguling ke belakang dengan menggunakan tubuh bagian belakang mulai dari panggul, pinggul, punggung, hingga tengkuk. Guling belakang merupakan salah satu gerakan yang termasuk kedalam cabang atletik. Gerakan guling belakang dilakukan di lantai dengan alat bantu berupa matras untuk mengurangi terjadinya cidera. Untuk melakukan gerakan guling belakang dengan baik, diperlukan kelenturan tubuh yang baik, keseimbangan badan, dan kekuatan tangan sebagai tolakan.

Baca juga  Hal-hal yang perlu dihindari dalam jalan cepat?

Cara melakukan gerakan guling belakang adalah.

  1. Awalan dilakukan dengan posisi badan jongkok membelakangi matras.
  2. Posisi kedua tangan ditekuk dengan kedua telapak tangan berada di samping telinga dan menghadap ke atas.
  3. Tundukkan kepala hingga dagu hampir menyentuh dada.
  4. Jatuhkan badan kebelakang hingga panggul menyentuh matras dan lakukan gerakan guling belakang.
  5. Ketika punggung menyentuh matras, tarik kedua lutut dan kaki kebalakang. Ketika kedua tungkai kaki berada di belakang kepala, lakukan tolakan dengan menggunakan telapak tangan hingga badan terangkat.
  6. Gerakan akhir dilakukan dengan posisi badan jongkok dan kedua tangan lurus kedepan.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top