berikut ini adalah kegunaan menggiring bola kecuali

berikut ini adalah kegunaan menggiring bola kecuali

A. memperagakan permainan yang indah
B. mencari peluang serangan
C. menerobos pertahanan lain
D. memperlambat tempo permainan

2) Cara menggiring bola yang dibenarkan adalah menggunakan….
A. dua tangan
B. satu tangan
C. tangan kanan
D. tangan kiri

3) Cara-Cara yang dilakukan pada permainan bulu tangkis dengan tujuan menebarkan Shuttlecock ke bidang lapangan lawan disebut…
pukulan.
A. jenis
B. tektik
C. strategi
D. variasi

4) pukulan melambung jauh ke garis belakang lapangan pada bulu tangkis dinamakan pukulan….
A. drop shot
B. smash
C. lob
D. servis

5) pukulan menyamping dengan arah bola mendatar disebut pukulan
A. drop shot
B. smash
C. drive
D. servis

Baca juga  dalam lari jarak menengah pelari mulai melakukan lari cepat jika

jawaban

Terdapat beberapa kegunaan dalam mengiring bola basket pada permainan bola basket, yang mana di antaranya ialah ;

  1. Menerobos pertahanan lain.
  2. Mencari peluang serangan.
  3. Memperlambat tempo permainan.

Sehingga pilihan jawaban yang benar pada nomor satu, yang menanyakan bukan Kegunaan dari menggiring bola basket ialah A. memperagakan permainan yang indah

Pada permainan bola basket cara menggiring bola yang di benarkan ialah menggunakan satu tangan yaitu tangan kiri atau kanan. Sehingga pilihan jawaban yang benar pada nomor dua ialah B. satu tangan

Pada permainan bulu tangkis cara yang di lakukan dengan tujuan menebarkan Shuttlec0ck ke area lapangan lawan disebut dengan Teknik pukulan. Sehingga pilihan jawaban yang benar pada nomor tiga ialah B. teknik

Baca juga  Melakukan awalan dengan langkah ancang-ancang lebar dan datar merupakan salah satu cara melakukan?

Pada permainan bulu tangkis pukulan melambung jauh ke garis belakang lapangan di sebut dengan pukulan Lob. Sehingga pilihan jawaban yang benar pada nomor empat ialah C. lob

Pada permainan bulu tangkis pukulan menyamping dengan arah bola mendatar di namakan dengan pukulan drive. Sehingga pilihan jawaban yang benar pada nomor lima ialah C. drive.

 

Pembahasan

Permainan bola basket merupakan salah satu permainan yang cukup begitu populer di hampir seluruh dunia, yang mana permainan ini sendiri bisa di mainkan pada lapangan yang terbuka maupun lapangan yang tertutup. permainan bola basket merupakan salah satu permainan yang di kategorikan ke dalam permainan bola besar dengan setiap tim pada permainan bola basket memiliki tujuan untuk memasukkan bola ke ring atau keranjang lawan sebanyak mungkin dan mencegah bola untuk masuk ke keranjangnya sendiri. pada permainan bola basket terdapat dua tim yang bertanding dengan setiap tim pada permainan basket terdiri dari 5 orang pemain.

Baca juga  Rotasi pemain bola voli jika terjadi pindah bola adalah?

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top