apa yang terjadi jika tanggung jawab tidak dilaksanakan

apa yang terjadi jika tanggung jawab tidak dilaksanakan

jawaban

Berikut jawaban dua pertnyaan tersebut di atas:

  1. Yang terjadi jika tanggung jawab tidak dilaksanakan adalah sulit memenuhi apa-apa yang menjadi hak diri, urusan atau kegiatan menjadi terbengkalai, melanggar hak-hak orang lain yang bisa berujung pada konflik dan perpecahan.
  2. Yang menjadi tanggung jawab berkelompok dalam menyelesaikan aktivitas kerja kelompok adalah bekerja bersama-sama menyelesaikan tugas yang ada, menjalankan apa-apa yang sudah disepakati bersama dengan penuh tanggung jawab, membantu sesama anggota kelompok belajar dan lain sebagainya.

» Pembahasan

Kewajiban adalah apa-apa yang melekat pada diri yang harus dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab. Kewajiban ini bertalian erat dengan hak di mana keduanya tak bisa dipisahkan satu sama lain. Di mana ada hak maka di situ ada kewajiban yang menyertainya, demikian sebaliknya.

Baca juga  Pembukaan UUD 1945 alinea pertama memiliki nilai universal artinya?

Pemenuhan hak sendiri baru akan terlaksana dengan baik jika kewajiban sudah dilaksanakan. Sebagai contoh, siswa memiliki hak untuk menjadi cerdas dan berprestasi. Maka untuk mendapatkan hak ini maka siswa sudah tentu harus melaksanakan kewajibannya yakni belajar. Apabila kewajiban tidak dilaksanakan maka tentu hak sulit terpenuhi.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top