apa yang dimaksud dengan dongeng

apa yang dimaksud dengan dongeng

jawaban

Karena dongeng adalah bentuk cerita turun temurun dari nenek moyang. Kejadian pada dongeng terkesan sebagai kejadian sungguhan. Namun, pada dasarnya dongeng adalah cerita fiktif dan imajinatif, seperti binatang dan tumbuhan yang bisa berbicara seperti manusia

Dongeng adalah sebuah bentuk daripada sastra lama yang dimana akan memiliki cerita terhadap sebuah bentuk dari kejadian yang dianggap luar biasa dan juga penuh akan khayalan yang dimana fiksi dan juga akan dianggap sebagai sebuah kelompok masyarakat akan sebuah hal yang dimana tidak benar-benar akan terjadi.

Pembahasan  

Dongeng sendiri merupakan sebuah bentuk dari kisah tradisional atau sebuah bentuk dari cerita yang dimana dilakukan penyampaian yang dimana dilakukan secara turun temurun yang dimulai dari nenek moyang. Dongeng sendiri akan memiliki fungsi untuk melakukan penyampaian daripada ajaran dari moral ataupun mendidik yang dimana juga akan menghibur bagi seluruh kalangan manusia pada sebuah daerah.

Baca juga  Komentar yang tepat terhadap iklan tersebut adalah?

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top