taraf intensitas bunyi 10 sumber bunyi adalah 40 db

taraf intensitas bunyi 10 sumber bunyi adalah 40 db

jawaban

iketahui :
na = 10 sumber bunyi
T2a = 40 dB
nb = 100 sumber bunyi
Ditanya : T2b
Penyelesaian :
Taraf intensitas beberapa sumber bunyi dapat dihitung menggunakan persamaan berikut.
TI2 = TI1 + 10 log n
Keterangan :
TI2 = taraf intensitas bunyi dengan n sumber bunyi (dB)
TI1 = taraf intensitas bunyi satu sumber bunyi (dB)
n = jumlah sumber bunyi

Hitung taraf intensitas sebuah sumber bunyi.
TI2a = TI1 + 10 log na
40 = TI1 + 10 log 10
40 = TI1 + 10
40 – 10 = TI1
30 dB = TI1

Hitung taraf intensitas 100 sumber bunyi.
TI2b = T1 + 10 log nb
TI2 = 30 + 10 log 100
TI2 = 30 + 20
TI2 = 50 dB

Baca juga  Kristinnah (2009) menyebutkan bahwa cara menangani limbah cair dan padat diharapkan tidak menyebabkan polusi dengan prinsip ekologi yang dikenal dengan istilah 4R. Penjelasan salah satu prinsip 4R berikut yang benar adalah ..

Dengan demikian, taraf intensitas untuk 100 sumber bunyi adalah 50 dB.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top