diantara bentuk pengamalan dari keyakinan terhadap al alim adalah

Diantara bentuk pengamalan dari keyakinan terhadap al-alim adalah..

A Rajin dalam menimba ilmu
B. Berusaha menghindari kemungkaran
C. Bersikap dermawan kepada sesama
D. Bersifat pemaaf kepada sesama

jawaban

Asmaul husna adalah nama-nama Allah Swt. yang baik. Nabi Muhammad saw. menjelaskan bahwa nama-nama Allah Swt. yang baik ada 99 nama. Dan barang siapa yang menghafalnya maka Allah Swt. akan memasukkan ke dalam surga-Nya.

Pembahasan

Al-Alim adalah nama baik Allah Swt. yang berarti Maha Mengetahui.

5. Di antara bentuk pengamalan dari keyakinan terhadap Al-Alim adalah rajin dalam menimba ilmu (A).

Baca juga  Pada Suatu Hari Fatimah mendengar temannya menjuarai kejuaraan tingkat Provinsi. Fatimah kemudian memberikan apresiasi atas prestasi yang dicapai temannya tersebut dalam bentuk ucapan, sikap yang ditunjukkan oleh Fatimah mencerminkan sikap?

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top