Semarang dan Jepara berjarak 3 cm di peta, sementara skala yang digunakan di peta 1 : 2.500.000. Tentukan jarak sebenarnya Kota Semarang dan Jepara…

Semarang dan Jepara berjarak 3 cm di peta, sementara skala yang digunakan di peta 1 : 2.500.000.

Tentukan jarak sebenarnya Kota Semarang dan Jepara…

A. 90 km

B. 35 km

C. 75 km

D. 70 km

Jawaban: C

Mapel : Matematika

Kelas : 6

Materi : Skala

 

✏ Penyelesaian~

Diketahui:

  • JP = 3 cm
  • S = 1 : 2.500.000

 

Ditanya:

  • JS?

 

Dijawab:

JS = JP ÷ S

JS = 3 ÷ 

JS = 3 × 2.500.000

JS = 7.500.000 cm

JS = 75 km ( C ) ✔

Baca juga  Akar pangkat tiga dari 343 adalah?

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top