tahayul adalah

tahayul adalah

jawaban

Islam adalah agama yang mewajibkan iman kepada hal yang ghoib, karena sejatinya Allah juga bersifat ghoib. Namun kita dapat membuktikan keberadaan Allah melalui bukti-bukti pada alam semesta yang diciptakan-Nya.
Namun ada manusia yang mempercayai hal ghoib yang dapat menimbulkan kesyirikan kepada Allah.
Sehubungan dengan itu, maka percaya pada hal ghoib yang salah dibagi atas TAHAYUL dan KHUROFAT.
.
TAHAYUL adalah percaya akan hal ghoib yang datangnya dari mitos atau ramalan.
Contoh : percaya akan ramalan dukun, percaya pada mitos-mitos leluhur, dll.
.
KHUROFAT adalah percaya akan benda-benda ghoib yang dapat memberi manfaat pada manusia.
Contoh : meyakini kuburan orang saleh dapat memberikan berkah (tabarruk), memuja atau memohon kepada makhluk halus (jin), meyakini sebuah benda keris, batu, dll yang memliki kekuatan ghaib yang bisa diandalkan.
.
Sedangkan BID’AH merupakan mengadakan amalan yang tidak ada sebelumnya dalam syariat agama Islam.
Contoh : acara selametan orang meninggal pada hari 1-7, 40, dan 1000.

Baca juga  Jika manusia tidak beruntung dalam peroleh karunia Allah SWT, hal itu bukanlah berarti Allah SWT benci kepadanya melainkan kualitas atas kemampuannya belum maksimal. oleh karena itu hendaknya kita senantiasa?

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top