jelaskan kegunaan aspek siapa dalam mendapatkan informasi penting suatu bacaan

jelaskan kegunaan aspek siapa dalam mendapatkan informasi penting suatu bacaan

jawaban

Jawaban:

Fungsi aspek apa, dimana, kapan, mengapa, bagaimana dalam mencari suatu informasi adalah sebagai berikut.

  1. Apa menyajikan informasi tentang identifikasi peristiwa
  2. Dimana menyajikan informasi tentang tempat terjadinya peristiwa
  3. Kapan menyajikan informasi tentang waktu terjadinya peristiwa
  4. Mengapa menyajikan informasi tentang latar belakang terjadinya peristiwa
  5. Bagaimana menyajikan informasi tentang proses terjadinya peristiwa
  6. Siapa menyajikan informasi tentang pihak  yang terlibat dalam peristiwa

Penjelasan:

Peta pikiran adalah salah satu cara mencari informasi penting dalam sebuah informasi atau bacaan. Hal ini dilakukan dengan menggunakan enam kata tanya utama. Kata tanya tersebut mencakup apa, siapa, kapan, dimana, kenapa, dan bagaimana.

Baca juga  Sebagai bangsa yang memiliki keanekaragaman dengan berbagai macam suku, adat, dan kebudayaan bukan berarti membuat Indonesia menjadi terpecah belah. Pertikaian dan pertentangan antarmasyarakat yang mungkin akan terjadi bisa diredam dengan sikap?

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top