berikut ini yang tidak termasuk unsur-unsur dalam surat lamaran pekerjaan adalah

berikut ini yang tidak termasuk unsur-unsur dalam surat lamaran pekerjaan adalah

Surat lamaran kerja adalah surat yang berisi permohonan bekerja pada suatu tempat. Surat lamaran kerja termasuk surat resmi yang susunannya telah diatur dan menggunakan bahasa resmi juga. Hal-hal penting yang harus ada pada surat lamaran pekerjaan adalah tesis, argumentasi, dan penjelasan.

Pembahasan

Berikut ini yang tidak termasuk unsur-unsur dalam surat lamaran pekerjaan adalah ….

a. tanggal surat

b. ucapan terima kasih

c. alamat surat

d. isi surat

e. hal

Jawabannya adalah b. ucapan terima kasih.

Bagian-bagian surat lamaran pekerjaan adalah

  1. Kota dan tanggal pembuatan surat.
  2. Hal dan perihal surat (bagian ini bersifat opsional, bisa ada bisa tidak).
  3. Nama dan alamat tujuan surat.
  4. Salam pembuka surat.
  5. Isi surat, yang terdiri dari a) Paragraf pembuka, berupa tujuan surat lamaran pekerjaan, informasi perolehan lowongan. b) Isi surat, berupa kualifikasi pelamar seperti data pribadi, pendidikan, pengalaman pekerjaan. c) Paragraf penutup, berupa harapan dan ucapan terima kasih.
  6. Salam penutup surat.
  7. Tanda tangan dan nama lengkap pelamar.
Baca juga  Kata “sering, kadang-kadang, jarang” merupakan?

berikut ini yang tidak termasuk unsur-unsur dalam surat lamaran pekerjaan adalah

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top