berikut yang tidak termasuk pembuatan produk kerajinan dari bahan lunak adalah
A.membentuk
B.menganyam
C.menenun
D.tumpang tindih
Berikut yang tidak termasuk pembuatan produk kerajinan dari bahan lunak adalah …
D. Tumpah Tindih
_____________________
Pembahasan :
Kerajinan Bahan Lunak
- Kerajinan bahan lunak merupakan suatu karya yang dihasilkan dari ketrampilan tangan dengan menggunakan bahan lunak sebagai media pembuatannya.
Pembuatan produk kerajinan dari bahan lunak dapat dilakukan dengan
- Menganyam atau teknik tumpang tindih / silang menyilang yang menggunakan bahan rotan, daun lontar.
- Mengukir atau teknik memahat / mencukil menggunakan bahan kayu.
- Tenun atau teknik menenun yang menggunakan bahan dasar benang, kepompong ulat sutera, dan lain-lain.
- Membordir atau sulaman teknik tusuk/stik yang menggunakan bahan benang kain.